Banner
HOMEMASS MEDIAXavier in the NewsArticle Kontan, Jakarta: "BI supaya tak terjebak proteksionisme"
03 November 2010
Article Kontan, Jakarta: "BI supaya tak terjebak proteksionisme"
Mass media - News Sala i Martín
Kontan
  
 

Tags: International

JAKARTA. Chief Advisor World Economic Xavier Sala-i-Martin menyarankan agar Bank Indonesia (BI) bisa mencari cara pengendalian capital inflow yang paling halus tanpa harus terjebak kebijakan yang mengarah pada proteksionisme. Pendapatan itu ia lontarkan dalam acara Mandiri Economic Forum di Jakarta, hari ini (2/11)

Xavier melihat, BI pasti akan sangat berhati-hati menangani capital inflow yang semakin membanjir akhir-akhir ini. Menurut Xavier, saat ini BI dihadapkan pada dilema dua hal sekaligus, yakni bagaimana menjaga currency dan capital inflow yang semakin naik. "Saya lihat BI sangat berhati-hati mengingat sejarah tahun 1997-1998 lalu ketika terjadi pembalikan dana besar-besaran, BI pasti akan mencermati dan belajar dari masa lalu," katanya. [...]

Read the whole article

 

Search

Banner